• Latest
  • Trending
Presiden Jokowi Tegaskan Kabinet Adalah Hak Prerogatif

Presiden Jokowi Tegaskan Kabinet Adalah Hak Prerogatif

14/08/2019
Irjen Kemenkumham Apresiasi Inovasi Layanan Imigrasi Tanjung Perak

Irjen Kemenkumham Apresiasi Inovasi Layanan Imigrasi Tanjung Perak

02/02/2023
Verico Sandi di Lantik jadi Kakanim Tanjung Perak

Verico Sandi di Lantik jadi Kakanim Tanjung Perak

12/01/2023
Capaian Kinerja Kantor Imigrasi Tobelo Tahun 2022

Capaian Kinerja Kantor Imigrasi Tobelo Tahun 2022

29/12/2022
Silmy Karim Ditunjuk Sebagai Dirjen Imigrasi

Silmy Karim Ditunjuk Sebagai Dirjen Imigrasi

26/12/2022
14.057 Narapidana Terima Remisi Natal 2022, 95 Orang Langsung Bebas

14.057 Narapidana Terima Remisi Natal 2022, 95 Orang Langsung Bebas

24/12/2022
Advertisement
ADVERTISEMENT
  • Tentang Kami
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
Minggu, Februari 5, 2023
  • Login
LimaMenit.id
  • News
    • Internasional
  • Nasional
  • Pemerintah
    • Ekonomi
    • Bisnis
    • Industri
  • Parlemen
  • Polhukam
    • Politik
    • Hukum
    • Kumham
    • Hukrim
    • Hankam
  • Regional
  • Gaya Hidup
    • Entertainment
    • Musik
    • Kuliner
    • Traveling
  • Indeks Berita
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Kesehatan
    • Otomotif
    • Tekno
    • Bismikaallah
    • Advertorial
No Result
View All Result
  • News
    • Internasional
  • Nasional
  • Pemerintah
    • Ekonomi
    • Bisnis
    • Industri
  • Parlemen
  • Polhukam
    • Politik
    • Hukum
    • Kumham
    • Hukrim
    • Hankam
  • Regional
  • Gaya Hidup
    • Entertainment
    • Musik
    • Kuliner
    • Traveling
  • Indeks Berita
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Kesehatan
    • Otomotif
    • Tekno
    • Bismikaallah
    • Advertorial
No Result
View All Result
LimaMenit.id
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Pemerintah
  • Parlemen
  • Regional
  • Politik
  • Hukum
  • Kumham
  • Hukrim
  • Hankam
  • Olahraga
Home Nasional

Presiden Jokowi Tegaskan Kabinet Adalah Hak Prerogatif

by Aditiya Sulistiawan
14/08/2019
Reading Time: 2 mins read
0
Presiden Jokowi Tegaskan Kabinet Adalah Hak Prerogatif
2.8k
SHARES
5.6k
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsApp

JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan, bahwa dirinya memiliki hak prerogatif penuh dalam menyusun dan memilih nama-nama calon menteri untuk periode kedua kepemimpinannya yang akan dimulai bulan Oktober mendatang.

“Kabinet itu adalah hak prerogatif Presiden. Menteri itu adalah pembantu (Presiden, red),” tegas Presiden Jokowi menjawab wartawan usai menghadiri Upacara Peringatan Hari Pramuka Ke-58 Tahun 2019, di Bumi Perkemahan Wiladatika Cibubur, Jakarta Timur, Rabu (14/8) sore.

Tetapi parpol kan banyak yang meminta Pak? “Ya saya sampaikan tadi. Masa saya ulang-ulang terus sih,” ucap Presiden menjawab lanjutan pertanyaan wartawan.

Sementara mengenai kapan kabinet diumumkan, menurut Presiden, kalau melihat masyarakat menunggu, pasar juga menanti, sebetulnya semakin cepat diumumkan semakin baik. Meski demikian, Presiden akan melihat momentumnya, mendesak atau tidak mendesak kebutuhan itu.

BacaJuga:

Polri Kumpul di Istana, Teddy Minahasa Ditangkap, Rocky Gerung: Presiden Bisa Copot Kapolri

Polri Kumpul di Istana, Teddy Minahasa Ditangkap, Rocky Gerung: Presiden Bisa Copot Kapolri

16/10/2022
5.7k
Pakar Universitas Brawijaya Malang Sarankan Kapolri Listyo Mengundurkan Diri

Pakar Universitas Brawijaya Malang Sarankan Kapolri Listyo Mengundurkan Diri

16/10/2022
5.6k
Kapolri dan Jajaran Disentil Presiden, Komjen Oegroseno: Masih Pantaskah Saya?

Kapolri dan Jajaran Disentil Presiden, Komjen Oegroseno: Masih Pantaskah Saya?

15/10/2022
5.7k
Presiden Jokowi Bagikan BLT di Pasar Angso Duo Jambi

Presiden Jokowi Bagikan BLT di Pasar Angso Duo Jambi

07/04/2022
7.8k

Sedangkan mengenai komposisi menteri pada kabinet mendatang, Presiden Jokowi memberikan gambaran, akan didominasi kaum profesional. Persentasenya sekitar 55% profesional sementara yang berlatar belakang partai politik sekitar 45%.
Dari segi usia, Presiden tidak memungkiri jika pada kabinet mendatang akan ada yang berusia muda, berumur antara 25-35 tahun.

“Ya ada yang umur-umur itu betul, yang muda, yang setengah muda, campur lah, ada yang setengah tua ada juga,” tukasnya.

Presiden Jokowi juga mengisyaratkan kemungkinan adanya perubahan nomenklatur kementerian, dimana ada yang merupakan gabungan kementerian/lembaga, dan juga ada yang muncul baru.

Saat wartawan mendesak apakah yang dimaksud Kementerian Investasi?

“Nanti kalau sudah waktunya tahu semua jangan nebak-nebak,” kata Presiden. (HIM/FID/ES).

Share1112Tweet695Send
Previous Post

Terpilih Secara Aklamasi, Ali Affandi Resmi Jadi Ketua Umum Kadin Surabaya

Next Post

Presiden Jokowi Ikuti Geladi Bersih Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan ke-74 RI

#JanganLewatkan

Beredar Diduga Daftar Transaksi Perekrutan PPK dan PPS Tapanuli Tengah
Headline

Beredar Diduga Daftar Transaksi Perekrutan PPK dan PPS Tapanuli Tengah

12/12/2022
5.6k
Keluarga Besar Alwashliyah Sumut Percaya Kabareskrim Polri Tak Terlibat Mafia Tambang
Headline

Keluarga Besar Alwashliyah Sumut Percaya Kabareskrim Polri Tak Terlibat Mafia Tambang

27/11/2022
5.6k
Kapolri dan Jajaran Disentil Presiden, Komjen Oegroseno: Masih Pantaskah Saya?
Headline

Kapolri dan Jajaran Disentil Presiden, Komjen Oegroseno: Masih Pantaskah Saya?

15/10/2022
5.7k
Presiden Jokowi Bagikan BLT di Pasar Angso Duo Jambi
Headline

Presiden Jokowi Bagikan BLT di Pasar Angso Duo Jambi

07/04/2022
7.8k
Pemerintah Tetapkan 1 Ramadhan 1443H Jatuh Pada Minggu 3 April 2022
Headline

Pemerintah Tetapkan 1 Ramadhan 1443H Jatuh Pada Minggu 3 April 2022

01/04/2022
7.8k
Buka Inacraft 2022, Jokowi Ajak Masyarakat Cintai Produk Kerajinan Lokal
Headline

Buka Inacraft 2022, Jokowi Ajak Masyarakat Cintai Produk Kerajinan Lokal

23/03/2022
8.5k
Load More
Next Post
Presiden Jokowi Ikuti Geladi Bersih Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan ke-74 RI

Presiden Jokowi Ikuti Geladi Bersih Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan ke-74 RI

Presiden Jokowi Kukuhkan 68 Anggota Paskibraka di Istana Negara

Presiden Jokowi Kukuhkan 68 Anggota Paskibraka di Istana Negara

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Kontak Kami
  • Redaksi
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
©️ Copyright 2022 - LimaMenit.ID | All Rights Reserved

Ikuti Kami :

No Result
View All Result
  • News
    • Internasional
  • Nasional
  • Pemerintah
    • Ekonomi
    • Bisnis
    • Industri
  • Parlemen
  • Polhukam
    • Politik
    • Hukum
    • Kumham
    • Hukrim
    • Hankam
  • Regional
  • Gaya Hidup
    • Entertainment
    • Musik
    • Kuliner
    • Traveling
  • Indeks Berita
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Kesehatan
    • Otomotif
    • Tekno
    • Bismikaallah
    • Advertorial

Ikuti Kami :

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In